May 5, 2017

INFOJADI - JK Angkat Bicara Tentang Terlibatnya ia di Intervensi Pencalonan Anies di Pilkada DKI


InfoJadi - Wakil Presiden Jusuf Kalla membantah telah mengintervensi pemilihan Anies Baswedan sebagai calon Gubernur DKI Jakarta oleh partai Gerindra dan PKS. Namun, JK mengetahui telah berkomunikasi dengan partai yang saat itu belum menetapkan calon Gubernur dan Wakil Gubernur.

"Bukan. Kalau intervensi, saya memaksa keputusan saya. Ini kan tidak. yangk mengambil keputusan kan ketua parta. Saya hanya berbicara. Apa salah." ujar JK di Instana Wapres, Jakarta, (4-5-2017).

JK mengatakan Anies adalah orang dekat President Joko Widodo sejak menjadi juru bicara saat jokowi mencalonkan diri sebagai presiden.

"Sebulumnya Anies adalah jubirnya pak Joko Widodo selama enam bulan mendampingi. Tidak ada orang yang lebih dekat dengan pak Jokowi selai Anies selama masa kampanye. Tidak ada orang lain," ujar JK

Selain itu JK mengungkapkan, Anies adalah orang yang bisa membawa kedamaian. "Karena itu orang paling tepat waktu itu. Agar negri ini aman, maju. Hanya itu," ujar JK

Intervensi JK dalam penetapan Anies Baswedan  sebagai calon Gubernur Dki Jakarta ini diungkapkan oleh ketua umum PAN Zulkifli Hasan. Dia mengatakan nama Anies awalnya tidak pernah disebut atau masuk radar parpol koalisi di luar pengusung calon pertahanan Basuki Tjahja Purnama atau Ahok.

Namun saat hari terakhir nama mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan tersebut akhirnya muncul atas rekomendasi JK.

Sumber : Liputan6.com || JadiQQ.com || PojokQQ.com